Recent Posts

Sunday, June 10, 2012

Cara Mengatasi Flash Not Supported di Android


Selamat pagi semua :)

seperti biasa,gue mau update tips terbaru buat kamu yang bingung ketika Flash Player tidak support di Android nya..





Bagaimana Cara Install Flash Player di Samsung Galaxy Y Duos atau Samsung Galaxy Ace ataupun di handphone Android lainnya? Pasti kamu pernah mengalami masalah saat akan menginstall Flash Player di Android tiba-tiba muncul Flash Not Supported? Bila bisa di install pun, Flash tetap tidak bisa berjalan di Android?

Masalah seperti ini bisa muncul karena prosesor yang dipakai oleh Handphone yang kamu pakai menggunakan ARMV6 sedangkan Flash Player membutuhkan prosesor minimal ARMV7, jadi jelas saja Flash Player menolak untuk di instal di HP Android mu tersebut. Namun jangan khawatir dengan sedikit trick Anda bisa menginstall Flash Player di handphone Android dengan prosesor ARMV6 seperti Samsung Galaxy Y.

Pertama,Download dahulu Flash Player APK for Android

Menggunakan File manager seperti ES File Explorer for Android atau file manager lainnya, Anda install file APK yang sudah didownload tadi. Setelah selesai diinstal, restart HP Android kamu.

Selanjutnya kamu browsing menggunakan Dolphin HD atau SkyFire dan lihat apakah Flash berjalan saat Anda browsing tersebut. Gampang kan?

Ok,jangan lupa komentar juga ya :))))

Thanks!

2 Komentator:

pake opera mini bisa gak bang ?? http://kaptengambar.blogspot.com/

bang gimana ni kalau game gak bisa di install di galaxy young?
jadi pas di install terakhirnya muncul bacaan kalau aplikasi tidak di install
tolong bantuannya bang
makasihhhh

Post a Comment

Silahkan berkomentar,Gue senang bisa menjawab pertanyaan :D.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More